Memimpin Tim Sales untuk Berhasil

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Mengenali peran dan tanggung jawab yang dimiliki oleh seorang Sales Manager sekaligus Sales Leader, mulai dari memahami perubahan bisnis, mengantisipasinya dengan menjalankan sebuah sales system untuk diaplikasikan dalam strategi penjualan. Disamping memimpin tim penjualan secara dengan membangun budaya kerja, komunikasi yang efektif dengan melakukan coaching dan meningkatkan motivasi tim penjualan sebagai upaya untuk mengatasi hambatan dalam mencapai prestasi penjualan yang optimal.

 

Tujuan Umum:

  • Mempersiapkan tim untuk menang karena mampu beradaptasi terhadap perubahan lanskap bisnis
  • Mempertahankan setiap anggota tim agar bertanggungjawab pada standar kinerja yang tinggi
  • Memimpin dengan memberi contoh, dan menjadi “role model”.

 

Tujuan Khusus: 

  • Intelegensi dalam memimpin sebuah tim
  • Bertanggung jawab secara mandiri pada standar kinerja tim penjualan
  • Menganalisa kinerja tim penjualan secara terstruktur dan periodik
  • Bekerjasama dan berkomitmen dalam membentuk tim pemenang/juara.

 

Materi Pelatihan: 

  1. Introduction 03:45
  2. Mindset as A Leader: Kunci Keberhasilan Tim 
    •  Memimpin Perubahan untuk Menciptakan Peluang Bisnis 00:04:00
    •  Memahami Penggerak Tenaga Penjualan untuk Menjadi Tim Pemenang 00:03:00
  3. Skills as A Leader: Salesforce Culture dan Bersikap Proaktif
    •  Menciptakan Budaya Kerja Penjualan yang Unggul 00:05:00
    •  Menjadi Proaktif untuk Meningkatkan Kinerja Tim Penjualan 00:05:00
  4. Tools as A Leader: Melatih dan Memotivasi Sales People Menjadi Sales Champion
    •  Melakukan Coaching ke Tim untuk Mencapai Kinerja Unggul 00:08:00
    •  Mengobarkan Semangat Tim untuk Menjadi Tim Terbaik 00:07:00
    •  Kuis Mindset as A Leader: Kunci Keberhasilan Tim 00:15:00
  5. Summary 00:03:00

 

Target Peserta:

  • Minimal pendidikan D-3 ; 
  • Memiliki basic sales 

 

Durasi:

Topik Durasi
Introduction   4 menit
Mindset as A Leader: Kunci Keberhasilan Tim 7 menit
Skills as A Leader: Salesforce Culture dan Bersikap Proaktif 10 menit
Tools as A Leader: Melatih dan Memotivasi Sales People Menjadi Sales Champion 15 menit
Summary 3 menit
Total Durasi 37 menit

 

Level:

Basic 

 

Metode Pembelajaran:

Self Paced Learning: Metode ajar yang digunakan adalah menggunakan kombinasi antara ceramah, studi kasus, dan simulasi 

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran akan mendapatkan Sertifikat Penyelesaian jika nilai akhir di bawah 60 dan akan mendapatkan Sertifikat Kompetensi Lulus jika nilai akhir di atas 60.

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebooktablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Fitur:

  • Digital content material: Peserta bisa mengakses material belajar digital selama nya
  • Sertifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).
  • Test akhir: tersedia
  • Forum diskusi: tidak tersedia
  • Online session: tersedia
  • Offline meet-up: tidak tersedia

 

Cara Redeem Voucher:

  1. User melakukan pembelian Course di Platform MauBelajarApa
  2. User akan mendapatkan Kode Voucher melalui Email
  3. Pengguna akan diarahkan ke portal DigitalAcademy
  4. User akan SignUp di portal DigitalAcademy
  5. Setelah proses Sign Up selesai, klik button “Gunakan Voucher”
  6. User memasukkan Kode Voucher yang telah didapatkan 
  7. Klik button “Cek”, setelah Voucher terpasang maka

Para Instruktur

Memimpin Tim Sales untuk Berhasil

oleh
KATEGORI Business & Management, Sales
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 1 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp99.000

Memimpin Tim Sales untuk Berhasil

Rp99.000
KATEGORI Business & Management, Sales
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 1 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan